" PENYULUHAN
STAFF MUDA PMKM "
Penyuluhan merupakan suatu kegiatan
pemberian edukasi kesehatan yang disampaikan oleh staf muda. Penyuluhan telah
dilaksanakan pada tanggal 13 Mei – 13 Juni 2024 secara offline di tempat
penyuluhan setiap kelompok
Kegiatan Penyuluhan dilaksanakan oleh semua staff muda dengan cara
membentuk kelompok sesuai dengan yang sudah ditentukan, setiap kelompok terdiri
dari 5-6 orang dan setiap kelompok diberi Penanggung Jawab (PJ) agar dapat
mengarahkan mereka dalam pelaksanaan penyuluhan. Dari adanya kegiatan
penyuluahan ini mereka membentuk kepanitian mulai dari ketua,
bendahara,sekertaris dan lain sebagainya. Tujuan dari adanya kegiatan
penyuluhan ini agar mereka dapat mengetahui alur ketika akan melaksanakan
kegiatan penyuluhan mulai dari mencari tempat, materi yang akan disampaikan
juga sasarannya untuk siapa. Harapannya dengan adanya kegiatan penyuluhan,
staff muda mendapatkan mengalaman juga ilmu baru yang dapat diimplementasikan untuk
kedepannya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar